Ubi Jalar Sukuh Potensi hasil 25-30 ton/ha, umur panen 4-4,5 bulan, warna daging umbi putih, agak tahan terhadap hama boleng dan penggulung daun, dan tahan terhadap penyakit kudis dan bercak daun. Ubi Jalar Jago Potensi hasil antara 25-30 ton/ha, umur panen 4-4,5 bulan, warna daging kuning muda, rasanya enak, agak tahan terhadap hama boleng…
Baca Selanjutnya
Yuk, Kenali Lebih Dalam Jenis-Jenis Ubi Jalar
