Tag: persiapan lahan

  • Mempelajari Pola Pengolahan Lahan dengan Traktor

    Mempelajari Pola Pengolahan Lahan dengan Traktor

    Pengolahan lahan adalah proses di mana tanah digemburkan dan dilembekkan dengan menggunakan bajak ataupun garu yang ditarik dengan berbagai sumber tenaga, seperti tenaga manusia, tenaga hewan, dan mesin pertanian. Cara pengolahan lahan tergantung dari bentuk lahan yang diolah. Setiap bentuk lahan memiliki pola-pola perngerjaan lahan tertentu yang bertujuan untuk:   Lebih efisien Dengan menggunakan pola yang sesuai, diharapkan…

    Baca Selengkapnya

  • 5 Macam Pola Pembajakan Menggunakan Traktor

    5 Macam Pola Pembajakan Menggunakan Traktor

    Setiap titik di bumi ini memiliki karakteristik yang berbeda-beda, begitu juga lahan yang Sobat Quick garap. Lahan yang berbeda pasti memerlukan pola pembajakan atau pengolahan lahan yang berbeda pula. Berikut ini Mas Quick akan menjelaskan pola-pola pembajakan menggunakan traktor tersebut:   Pola pembajakan dari tengah Pembajakan dilakukan dari tengah membujur lahan, kemudian pembajakan kedua dilakukan…

    Baca Selengkapnya

  • Persiapan Lahan dan Cara Menanam Ubi Jalar

    Persiapan Lahan dan Cara Menanam Ubi Jalar

    Setelah mengetahui syarat-syarat untuk budidaya ubi jalar, sekarang pada bagian kedua ini, Mas Quick akan menjelaskan tentang pembudidayaan ubi jalar mulai dari persiapan lahan hingga cara menanam ubi jalar. Langsung saja kita simak artikel berikut ini. Persiapan Lahan 1. Pengolahan Tanah Lahan yang baik untuk budidaya ubi jalar adalah lahan yang memiliki drainase yang baik dan tidak…

    Baca Selengkapnya

  • Persiapan Lahan Tanaman Cabe

    Persiapan Lahan Tanaman Cabe

    Sobat Quick, pada artikel sebelumnya sudah kita bahas syarat tumbuh tanaman cabe. Sekarang mari kita bahas persiapan lahan untuk menanam tanaman cabe.   Pengolahan Tanah Sebelum menanam cabe hendaknya tanah diolah terlebih dahulu, agar tanah-tanah yang padat bisa menjadi longgar, sehingga pertukaran udara di dalam tanah menjadi baik, gas-gas oksigen dapat masuk ke dalam tanah,…

    Baca Selengkapnya