Tag: kondisi lingkungan
-
Syarat Tumbuh Bawang Putih
Bawang putih adalah tanaman yang masuk dalam jenis Genus Allium (buah umbinya yang dikonsumsi). Selain itu bawang putih mempunyai sejarah penggunaan oleh manusia selama lebih dari 7.000 tahun. Pertama dikenal di dalam catatan Mesir kuno, bawang putih digunakan baik sebagai campuran masakan maupun pengobatan. Bumbu dapur ini banyak digunakan terutama di Asia Tengah dan sudah lama…
-
Ruang Lingkup Tanaman Wortel
Tanaman Wortel (Dancus carota L.) ternyata tidak berasal dari Indonesia yang memiliki iklim tropis, melainkan berasal dari daerah sub-tropis seperti Asia Timur dan Asia Tengah. Tanaman ini dapat ditanam sepanjang tahun namun, untuk benihnya agar dapat tumbuh dibutuhkan suhu yang rendah dan lembab untuk bisa tumbuh dengan baik. Suhu optimal agar tanaman ini bisa tumbuh adalah…
-
Karakteristik Bawang Merah pada Dataran Tinggi
Sobat Quick, pada artikel sebelumnya sudah kita bahas karakteristik tanaman bawang merah pada dataran rendah. Sekarang mari kita bahas karakteristik dataran tinggi untuk budidaya tanaman bawang merah. Waktu Penanaman Propinsi Daerah Dataran Musim Garap Sulawesi Selatan Enrekang Tinggi September Jawa Barat Majalengka Tinggi Juli Sumatera Utara Samosir Tinggi Agustus/September Pembuatan Parit Seperti halnya di…
-
Budidaya Melon
Sekarang, Mas Quick akan membahas tentang Melon. Melon (Cucumis melo L.) merupakan tanaman buah termasuk famili Cucurbitaceae. Ternyata tanaman ini tidak berasal dari Indonesia lho.. Melon merupakan buah impor sebelum tahun 1980, kemudian banyak perusahaan agribisnis yang mencoba menanam melon untuk dibudidayakan di daerah Cisarua (Bogor) dan Kalianda (Lampung) dengan varietas melon dari Amerika, Taiwan, Jepang, Cina, Perancis, Denmark,…
-
Syarat Tumbuh Tanaman Cabe
Seseorang pernah berkata, “sambal merupakan kebutuhan primer orang Indonesia”. Ya, bisa disebut demikian karena sebagian besar masyarakat Indonesia suka dengan sambal. Tidak bisa makan kalau tidak ada sambal. Maka dari itu kebutuhan akan bahan dasar utama sambal, yaitu cabe, sangat tinggi. Cabe merah (Capsicum annum L.) merupakan salah satu komoditas pertanian yang dibutuhkan banyak orang. Tanaman…