Tag: petani

  • Yuk, Mengenal Jenis Implemen pada Alat-alat Pertanian

    Yuk, Mengenal Jenis Implemen pada Alat-alat Pertanian

    Sebuah traktor tidak dapat digunakan untuk mengolah tanah jika traktor tersebut tidak dipasangi oleh implemen. Implemen traktor adalah peralatan yang digunakan pada traktor untuk mengolah tanah sesuai dengan kegunaannya. Apa saja implemen yang sering digunakan petani? Berikut Mas Quick jelaskan jenis dan peruntukannya untuk Sobat Quick   Luku (Bajak singkal) Luku digunakan untuk membongkar dan membalikan tanah pada proses penyiapan

    Baca Selengkapnya

  • Beda Lahan, Beda Pula Pemasangan Puley Tension-nya

    Beda Lahan, Beda Pula Pemasangan Puley Tension-nya

    Adakah Sobat Quick yang menggunakan Quick G3000 Zeva? Atau masih setia menggunakan Quick G1000 Boxer?   Quick G3000 Zeva merupakan traktor roda dua yang sering digunakan sebagai pengolah lahan kering, lahan basah, maupun sebagai alat transportasi. Lahan basah dan lahan kering tentunya memiliki perbedaan karakter yang membutuhkan penyesuaian dari traktor agar pengolahan maksimal   Salah satu

    Baca Selengkapnya

  • Persiapan Lahan dan Cara Menanam Bawang Putih

    Persiapan Lahan dan Cara Menanam Bawang Putih

    oleh

    Kategori: ,

    Cara menanam bawang putih adalah salah satu faktor penentu keberhasilan budidaya bawang putih. Cara menanam yang kurang tepat akan menurunkan kualitas bahkan bisa menjadi faktor ketidakberhasilan budidaya bawang putih. Sebelum memulai menanam bawang putih, Sobat Quick harus mengetahui terlebih dahulu apa saja syarat tumbuh tanaman bawang putih.   Setelah mengetahui syarat tumbuh tanaman bawang putih,

    Baca Selengkapnya

  • Perawatan dan Cara Panen Bawang Putih

    Perawatan dan Cara Panen Bawang Putih

    Merawat tanaman bawang putih itu ada aturanya loh, Pak Bos. Harus tepat dan selalu memperhatikan tanaman agar bawang putih dapat tumbuh subur dan sehat. Perawatan yang sesuai dengan kebutuhan juga akan menghasilkan bawang putih yang baik. Ada beberapa hal yang harus Pak Bos perhatikan saat merawat tanaman bawang putih. Mas Quick akan menjelaskannya sebagai berikut: Penyulaman Lakukan penyulaman tanaman

    Baca Selengkapnya

  • Syarat Tumbuh Bawang Putih

    Syarat Tumbuh Bawang Putih

    oleh

    Kategori: ,

    Bawang putih adalah tanaman yang masuk dalam jenis Genus Allium (buah umbinya yang dikonsumsi). Selain itu bawang putih mempunyai sejarah penggunaan oleh manusia selama lebih dari 7.000 tahun. Pertama dikenal di dalam catatan Mesir kuno, bawang putih digunakan baik sebagai campuran masakan maupun pengobatan. Bumbu dapur ini banyak digunakan terutama di Asia Tengah dan sudah lama

    Baca Selengkapnya

  • 2 Jenis Investasi yang Menguntungkan Petani

    oleh

    Kategori:

    Nah, sudah tahun 2018 Pak Bos, resolusi apa yang ingin dicapai tahun ini, sebagai petani masa kini?   Mas Quick akan membagikan beberapa tip dan trik supaya tahun ini lebih sukses dari tahun 2017. Berikut beberapa tip yang dapat Pak Bos terapkan: Pertama, pilah uang untuk persiapan musim tanam berikutnya, mana yang untuk kebutuhan sehari-hari dan mana yang untuk

    Baca Selengkapnya

  • Cara Budidaya Kubis

    Cara Budidaya Kubis

    Hai, Sobat Quick. Siapa sih yang tidak tau tentang tanaman kubis  Sobat Quick tau tidak bahwa tanaman kubis terdiri dari beberapa jenis. Ada kubis krop, kubis umbi, kubis daun, kubis tunas dan kubis bunga. Nah, pada artikel ini Mas Quick akan menjelaskan cara bubidaya tanaman kubis, berikut penjelasannya : Langkah awal yang harus diperhatikan saat akan menanam

    Baca Selengkapnya

  • Beberapa Manfaat Wortel

    Beberapa Manfaat Wortel

    Di zaman yang serba digital sekarang ini sebagian besar orang sudah memiliki smartphone / gawai dan banyak orang menghabiskan waktu untuk menatap layar gawai. Hal tersebut tidaklah bagus untuk kesehatan mata karena dalam jangka waktu yang panjang dapat merusak indra penglihatan kita. Jadi, disini Mas Quick akan membagikan informasi tentang wortel supaya indra penglihatan kita

    Baca Selengkapnya

  • Cara Memilih dan Menyimpan Si Kribo

    Cara Memilih dan Menyimpan Si Kribo

    Di artikel sebelumnya Mas Quick sudah dijelaskan tentang cara budidaya tanaman brokoli. Tahukah Sobat Quick, dibalik kandungan gizi yang tinggi, brokoli juga termasuk sayuran yang mudah rusak. Maka penting bagi kita untuk mengetahui cara memilih dan menyimpannya agar nilai rasa dan gizinya tetap terjaga. Cara Memilih Brokoli Jika anda belanja di supermarket, pemilihan brokoli bisa

    Baca Selengkapnya

  • Budidaya Si Kribo Brokoli

    Budidaya Si Kribo Brokoli

    Sobat Quick pasti tidak asing lagi dengan si kribo satu ini, brokoli. Ya, sayuran yang satu ini memiliki kandungan gizi yang tinggi diantara sayuran yang lainnya, Di Indonesia brokoli pun sangat mudah ditemukan, mulai dari pasar tradisional hingga supermarket. Bahkan, sayuran satu ini menjadi komoditi pangan yang diperhitungkan. Hal ini karena permintaan brokoli tinggi. Dan

    Baca Selengkapnya